Mi instan campur es krim ala Jepang dan Korea

© Rocket news 24

Sebagian mi instan dikenalkan oleh Jepang dan kini ada menu unik nan eksentrik. Salah satunya adalah mi instan yang dicampur dengan es krim seperti tersedia di Restoran Kikuya, Tokyo. Menurut , menu yang rasanya aneh ini justru datang dari Korea Selatan.

Pembuatan mi instan ini sama seperti pada umumnya. Hanya saja, saat kuah mi masih panas, dua cone es krim vanila langsung dimasukkan ke dalamnya. Kemudian aduk hingga tercampur, kuah mie pun berubah menjadi lebih creamy. Rasa mi yang asin dan gurih berpadu dengan rasa es krim vanila yang manis.

>> Terkait:

  • Kini serangga jadi makanan kalengan
  • Waffle sushi, menu unik kreasi baru
  • Petani Jepang lahirkan semangka berbentuk hati
    x
    x